Metode Pemeliharaan Jembatan dan Tujuannya
Metode Pemeliharaan Jembatan – Pemeliharaan jembatan bisa dimengerti atau dipahami sebagai pekerjaan yang pelaksanaannya dilakukan setelah selesainya pembangunan jembatan ini. Adapun dalam hal tersebut tentunya ada metode pemeliharaan jembatan yang digunakan. Jembatan sepertinya semua sudah tahu. Jika ada kata jembatan, maka yang terbayang dalam pikiran mungkin adalah sebuah jalan besar yang berada di atas sungai. … Read more